[Download Ebook] 12 Langkah Mudah Pasang Iklan GDN (Google Display Network) dan Targeting

Google Display Network atau GDN adalah iklan melalui Google yang ditampilan dengan bentuk display ads.

Adapun, display ads sendiri bisa berupa bentuk teks ataupun visual.

Berikut adalah contoh GDN dengan format teks.

GDN teks GDN teksGDN teks

Sedangkan di bawah ini adalah contoh GDN berupa visual.

GDN Visual

GDN visual bisa berupa gambar, video hingga GIF.

GDN adalah cara lain untuk kamu mengiklankan produk atau jasa bisnis di Google selain Search Ads.

Bedanya dengan Search Ads, dengan menggunakan GDN kamu bisa mengiklanan bisnis kamu ke seluruh internet.

Cara ini sangat memudahkan kamu yang bisnisnya belum memiliki website sendiri untuk beriklan, karena nantinya kamu dapat “menumpang” beriklan di situs-situs, aplikasi, video YouTube hingga mobile games.

Keren, ya!

Nah, di pembahasan kali ini, KoinWorks akan menginformasikan cara mudah melakukan iklan Google Display Network berupa banner atau visual.

Alasannya, karena GDN visual lebih menarik target pasar.

Bahkan, banyak penelitian yang mengatakan kalau visual lebih menarik daripada sekadar teks.

Dengan demikian, audiens kemungkinan besar akan mengklik iklan GDN yang berupa visual daripada teks.

Terbukti, karena GDN berupa visual memiliki CTR atau Click Through Rate yang lebih tinggi.

perbedaan CTR GDN visual dan teks

Yuk mulai membuat Google Display Network (GDN) dengan Download cara selengkapnya di bawah!

(*) dengan mengisi data ini anda bersedia dihubungi pihak Koinworks mengenai promosi yang sedang ada