5 Jenis Motivasi untuk Mencapai Impian Dengan Mudah – Saat seseorang berada dalam proses mencapai sebuah tujuan dan impian, sebuah motivasi merupakan kunci agar tujuan tersebut dapat tercapai.
Baca Juga: 5 Sumber Daya yang Berharga Untuk Wanita Karier
Tanpa adanya motivasi, itu artinya tidak akan ada bahan bakar untuk bergerak mencapai tujuan.
Motivasi merupakan faktor penggerak untuk mencapai semua yang diinginkan dan alasan untuk tetap maju.
Untuk itulah dalam proses mencapai sebuah tujuan, Anda harus memahami dengan baik beberapa jenis motivasi untuk mencapai impian dengan mudah.
Daftar Isi
5 Jenis Motivasi untuk Mencapai Impian Dengan Mudah
Motivasi Intrinsik
Jenis motivasi yang pertama adalah dorongan yang membuat individu melakukan sesuatu oleh keinginan yang berasal dari dalam diri sendiri.
Baca Juga: 7 Kebiasaan Belajar yang Membuat Albert Einstein Menjadi Jenius
Misalnya saja ada seseorang yang menetapkan sasaran untuk belajar karena ingin mendapatkan nilai yang jauh lebih baik.
Motivasi Ekstrinsik
Jenis motivasi yang satu ini berlawanan dengan jenis yang pertama, dimana motivasi yang membuat seorang bergerak mencapai tujuan karena keinginan dan faktor eksternal.
Baca Juga: 5 Cara Menjadi Pemimpin yang Dihormati, Bukan Ditakuti
Misalnya saja, ada seorang anak yang ingin belajar dan meningkatkan nilainya karena orangtuanya marah dan kecewa dengan nilai yang didapatkan saat ini.
Motivasi Berdasarkan Insentif
Jenis motivasi yang memunginkan seseorang mencapai tujuan dan impian karena adanya hadiah atau insentif saat tujuan tersebut dapat tercapai.
Baca Juga: 3 Tipe Pemimpin Dunia, Anda Termasuk yang Mana?
Semakin baik imbalan yang akan didapatkan, maka akan semakin kuat dan bersemangat mereka dalam menjalani prosesnya.
Motivasi yang Timbul Berdasarkan Ketakutan
Ketika seseorang bertanggung jawab kepada orang yang dicintai atau kepada masyarakat umum, maka dalam hal ini Anda telah menciptakan motivasi di dalam diri sendiri berdasarkan rasa takut akan kegagalan.
Baca Juga: 7 Karakteristik Desainer Hebat yang Bisa Anda Miliki
Rasa takut akan membantu Anda menjalankan visi yang telah ditetapkan agar tidak gagal di depan banyak orang yang mengetahui tujuan tersebut.
Motivasi berdasarkan rasa takut akan membuat seseorang tidak berhenti dan terus berjuang mencapai tujuan yang ada di depan mata.
Motivasi Karena Motif Kompetensi
Dalam setiap pekerjaan dan tugas, banyak orang yang menginginkan agar bisa menjadi lebih baik dalam hal yang sedang dilakukan.
Jika Anda termasuk orang yang seperti ini, itu artinya Anda membutuhkan motivasi karena motif kompetensi.
Baca Juga: Merasa Tidak Termotivasi? Mungkin Ini Alasannya!
Motivasi kompetensi akan membantu seseorang untuk maju dan menjadi lebih kompeten di bidang tertentu.
Motivasi seperti ini akan sangat membantu saat tiba waktunya untuk belajar keterampilan baru dan sedang mencari cara untuk menghadapi rintangan yang ada di depan mata.
Para karyawan yang ingin mendapatkan karir lebih berkembang dan maju sangat membutuhkan motivasi dengan jenis seperti ini.
Baca Juga: Lakukan 7 Kebiasaan Ini Untuk Membantu Anda Mewujudkan Impian
Hal yang perlu dilakukan adalah membuat daftar tentang jenis keterampilan yang diperlukan dan selanjutnya sisihkan waktu untuk belajar keterampilan tersebut.
Bagaimana dengan biaya pendidikan yang perlu dibayarkan?
Berkaitan dengan hal tersebut Anda tidak perlu merasa khawatir, saat ini telah tersedia pinjaman dana khusus pendidikan yang bisa digunakan.
KoinPintar menawarkan pinjaman dana khusus pendidkan dengan berbagai kemudahan dan suku bunga yang rendah.
Suku bunga pinjaman dari KoinPintar mulai dari 0,75% per bulan. Suku bunga yang jauh lebih rendah daripada suku bunga yang ditawarkan oleh lembaga keuangan lain.
Baca Juga: 5 Manfaat yang Akan Didapatkan Saat Melakukan Hal yang Tidak Terpikirkan Sebelumnya
Tidak hanya itu saja, masa pembayaran pinjaman juga bisa dilakukan sampai dengan 12 bulan ke depan.
Cara seperti ini tentu saja jauh lebih ringan daripada harus membayar biaya pendidikan di muka secara langsung.
Berbagai kemudahan di atas dapat terjadi karena KoinPintar memiliki tujuan untuk membantu masyarakat mendapatkan pendidikan dan keterampilan yang berkualitas tanpa perlu khawatir dengan biaya pendidikan yang mahal.
Dengan adanya kemudahan di atas, Anda menjadi lebih mudah untuk mengikuti pendidikan formal dan non-formal.
Tidak perlu lagi merasa khawatir dengan biaya pendidikan yang mahal untuk mendapatkan keterampilan yang berkualitas.
Semoga pembahasan yang disampaikan di atas memberikan banyak manfaat dan inspirasi untuk Anda.