Tertarik Kuliah di Jurusan Hukum? Ini 10 Peluang Karir yang Bisa Anda Dapatkan di Masa Depan

Tertarik Kuliah di Jurusan Hukum? Ini 10 Peluang Karir yang Bisa Anda Dapatkan di Masa Depan – Perguruan tinggi merupakan salah satu tempat terbaik yang bisa Anda manfaatkan untuk menempuh pendidikan yang diminati.

Ada berbagai bidang pendidikan yang bisa ditempuh di perguruan tinggi, mulai dari jurusan hukum, ekonomi, teknik, kedokteran, komputer, dan pertanian.

Baca Juga: 5 Kiat Memilih Jurusan Kuliah yang Tepat, Jangan Salah Menentukan Masa Depan!

Saat fokus mengambil pendidikan di jurusan hukum, maka Anda berkesempatan untuk memberikan layanan hukum dan membela hak orang lain dalam perselisihan atau saat terjadi pelanggaran hukum. Jurusan hukum merupakan salah satu pilihan karir yang sangat baik untuk Anda tempuh.

Jurusan hukum menawarkan banyak sekali pilihan karir yang bisa Anda tekuni di masa depan. Dengan perkembangan di dalam bidang hukum dan teknologi menciptakan peluang karir baru yang bisa Anda lakukan.

Baca Juga: Inilah Manfaat Bahasa Inggris yang Perlu Anda Ketahui!

Pada kesempatan kali ini, kami akan mencoba untuk menjelaskan kepada Anda semua tentang 10 peluang karir di bidang hukum.

Selamat membaca!


10 Peluang Karir Pada Jurusan Hukum

Pengacara

7 Tips Menghemat Uang Saat Membeli Peralatan Kantor

Bidang pekerjaan ini sepertinya sudah banyak dikenal oleh masyarakat. Pengacara adalah pekerjaan yang paling banyak diambil oleh para lulusan jurusan hukum. Pengacara bertugas sebagai konselor yang akan membela hal-hak kliennya. Seorang pengacara bisa bernegosiasi dengan pihak terkait dan mengajukan tuntutan hukum.

Baca Juga: Merasa Tidak Termotivasi? Mungkin Ini Alasannya!

Kegagalan dan kesuksesan kasus yang sedang ia tangani sangat bergantung pada kemampuan seorang pengacara.


Analis Konflik

7 Tips Menghemat Uang Saat Membeli Peralatan Kantor

Sebagai lulusan jurusan hukum Anda dapat berkarir sebagai analis konflik, biasanya bekerja di sebuah firma hukum dan memiliki peran yang rumit.

Baca Juga: 5 Kendala Pendidikan Utama di Seluruh Dunia, Indonesia Termasuk di Dalamnya!

Analis konflik bertugas untuk meneliti potensi konflik kepentingan antara satu pihak dengan pihak lain yang sedang terlibat, termasuk di dalamnya staf pengadilan.


Hakim

Jurusan Hukum

Lulus jurusan hukum Anda bisa menjadi seorang hakim. Tugas hakim adalah untuk mengawasi persidangan dan memutuskan di peradilan. Secara keseluruhan seorang hakim akan menafsirkan dan menerapkan hukum yang berlaku. Untuk menjadi seorang hakim harus menempuh pendidikan dijurusan hukum.


Mediator

7 Tips Menghemat Uang Saat Membeli Peralatan Kantor

Setelah menempu kuliah jurusan hukum, Anda dapat berkarir sebagai mediator atau disebut juga dengan Arbiter atau Konsiliator. Bertugas untuk menangani penyelesaian sengketa sebelum gugatan perdata dilanjutkan ke pengadilan.

Baca Juga: Cari Jurusan Kuliah yang Masa Depannya Cerah? Pertimbangkan 7 jurusan berikut!

Mediator akan bertemu dan mencoba untuk memandu pihak yang bertikai untuk melakukan kompromi dan menyelesaikan masalah. Seorang Mediator tidak mewakili salah satu pihak dan bersikap netral dalam proses penyesaian masalah.


Reporter Pengadilan

Setelah lulus menempuh kuliah jurusan hukum Anda dapat menjadi seorang reporter pengadilan. Pekerjaan ini mengharuskan Anda berada di dalam persidangan untuk mencatat setiap kalimat di dalam persidangan serta menyimak kemajuan yang ada.

Baca Juga: 8 Manfaat Kuliah Sampai ke Perguruan Tinggi

Reporter Pengadilan bertugas mentranskripsikan proses hukum dan mendengar pendapat di persidangan dengan seksama. 


Videografer Hukum

live video - The Apprentice, Serial Reality Show Tentang Bisnis

Selain itu sebagai lulusan jurusan hukum ada juga bisa menjadi seorang Videografer Hukum atau dikenal sebagai Videografer Forensik terlibat dalam pembuatan video untuk uji coba.


Rekonstruksi Kecelakaan

mengembangkan bisnis online - riset pasar

Pekerjaan ini bisa dilakukan oleh orang yang memiliki latar belakang jurusan hukum dan teknik. Ia akan bertugas untuk memeriksa rincian kecelakaan untuk menciptakan kembali bagaimana itu bisa terjadi. Sehingga bisa mengetahui dengan baik siapa yang salah dan harus dihukum.


Administrator Firma Hukum

strategi bisnis meningkatkan penjualan

Seorang Administrator yang berada di tingkat atas dan bertugas untuk mengawasi operasional dan keuangan di dalam sebuah firma hukum.


Panitera Pengadilan

Kiat memilih jurusan kuliah yang pertama adalah dengan merenungkannya baik-baik

Lulus dari jurusan hukum Anda dapat menjadi seorang Panitera Pengadilan yang memiliki tugas di luar ruang sidang dan berperan membantu proses peradilan di belakang layar.

Baca Juga: Inilah 5 Alasan Mengapa Kamu Harus Terus Belajar lewat Pendidikan Formal mau pun Informal!

Dimana di dalam setiap kasus hukum biasanya melibatkan berbagai dokumen dan teknologi. Panitera Pengadilan bertugas untuk menerima semua hal tersebut dari orang-orang yang berperkara dan melacaknya secara teratur.


Profesor di Bidang Hukum

7 Tips Menghemat Uang Saat Membeli Peralatan Kantor

Jika Anda termasuk orang yang suka mengajarkan siswa tentang ilmu pengetahuan, maka pekerjaan ini bisa menjadi pilihan yang sangat tepat. Selain mengajar mahasiswa jurusan hukum di dalam kelas, seorang Profesor Hukum juga terlibat dalam banyak penelitian.

Meraka akan mempublikasikan jurnal hukum untuk perkembangan ilmu pengetahuan di masa depan.

Baca Juga: Mengatur Dana Untuk Pendidikan Anak? Ikuti Tipsnya!

10 profesi di atas bisa ditekuni saat Anda memiliki latar belakang pendidikan di jurusan hukum. Dengan pengetahuan dan keterampilan yang baik, maka Anda bisa mendapatkan karir yang cemerlang di bidang hukum.

Apakah Anda tertarik untuk bekerja pada salah satu bidang di atas?

Anda bisa mulai dari sekarang menentukan bidang pekerjaan yang benar-benar disukai untuk dijalankan. Pekerjaan yang dijalankan dengan antusias dan bersemangat akan memberikan hasil terbaik dibandingkan pekerjaan yang dilakukan dengan setengah-setengah dan sesuai dengan jurusan Anda saat kuliah terutama pada jurusan hukum.

Baca Juga: 6 Keterampilan Kerja yang Bisa Membantu Anda Menghasilkan Lebih Banyak Uang

Hal yang tidak kalah penting adalah memilih perguruan tinggi berkualitas yang akan dijadikan sebagai tempat Anda menempuh pendidikan.

Kualitas perguruan tinggi sangat ditentukan dari kualitas tenaga pengajar, kualitas lulusan yang dihasilkan, dan fasilitas yang tersedia di dalamnya. Jadi, sebelum anda mengambil jurusan hukum, Anda harus menentukan dengan baik perguruan tinggi yang akan dijadikan tempat untuk belajar.

Persiapkan juga biaya pendidikan, sebab perguruan tinggi yang berkualitas biasanya memiliki biaya pendidikan yang cukup mahal.

Bagaimana jika tidak memiliki dana yang cukup untuk membiayai pendidikan dalam mengambil jurusan hukum?

Tidak perlu khawatir, sebab saat ini sudah tersedia solusi pinjaman dana pendidikan yang bisa Anda gunakan untuk membayar biaya kuliah. KoinPintar merupakan salah satu platform pinjaman dana pendidikan yang sangat membantu masyarakat untuk mendapatkan pendidikan tinggi. Suku bunga pinjaman dari KoinPintar tidak akan memberatkan Anda, sebab suku bunga mulai dari 9% per tahun atau sekitar 0,75% per bulannya.

Hal yang tidak kalah penting adalah semua biaya tidak ada yang ditutupi dan transparan. Sehingga Anda tidak akan menemukan biaya tersembunyi atau cicilan bulanan yang tiba-tiba bertambah.

Raih pendidikan impian Anda pada jurusan hukum dan dapatkan masa depan yang lebih baik!

Dapatkan berbagai informasi seputar Gaya Hidup lainnya hanya di KoinWorks.

Tentang Penulis
Wahyu Utama

Wahyu Utama

Freelance Content Writer
Kalkulator finansial untuk hitung kebutuhan kamu

Hitung semua keperluan finansial kamu cukup di satu tempat

Punya uang Rp.100 Ribu? Mulai pendanaan sekarang dan dapatkan keuntungan hingga 14,5%.